Adanya kesadaran mengenai
kesenjangan antara teori yang diperoleh mahasiswa dengan kebutuhan masyarakat
yang dinamis, maka seorang mahasiswa dituntut untuk selalu berfikir kreatif dan
solutif. Berbagi pihak dan kelembagaan telah banyak mengadakan berbagai ajang
pengembangan kreativitas mahasiswa, salah satunya yang dituangkan dalam bentuk
karya tulis.
Salah satu lembaga yang
mengadakan ajang pengembangan kreativitas mahasiswa adalah dikti melalui
program kreatifitas mahasiswa. Terdapat beberapa jenis PKM ini, termasuk salah
satunya adalah PKM-AI (Artikel Ilmiah). Berbeda dengan PKM-P (PKM Penlitian)
yang memerlukan kegiatan fisik di laboratorium atau lapangan, PKM-AI tidak
memerlukan hal semacam itu. Program Kreativitas Ilmiah ini diperuntukkan bagi Mahasiswa
yang sebelumnya sudah pernah melakukan suatu kegiatan baik itu Penelitian,
Kerja Praktek, study kasus, dsb. Tujuan diadakannya PKM ini adalah agar mahasiswa
dapat mengasah kemampuan analisis serta meningkatkan keterampilan/kemahiran dalam
menulis.
Salah satu kegiatan PKM yang juga
tidak memerlukan kegiatan di laboratorium maupun di lapangan adalah PKM-GT.
Dibanding PKM-AI yang harus bersumber dari suatu kegiatan yang telah
dilaksanakan, untuk PKM-GT ini bersumber dari gagasan yang mengacu pada isu
aktual yang ada di masyarakat yang memerlukan solusi yang cerdas dan realistis.
Persyaratan
Karya Tulis :
1.
Karya
yang diusulkan haruslah original, hasil pemikiran dari kelompok pengusul.
2.
Temanya
harus sesuai dengan bidang ilmu yang digeluti.
3.
PKM
AI : Usulan harus bersumber dari suatu kegiatan yang telah dilakukan oleh
kelompok mahasiswa yang sama.
Syarat
peserta :
1.
Merupakan
mahasiswa aktif jurusan ternik kimia politeknik negeri bandung
2.
Anggota
pengusul terdiri dari 3-5 orang (disarankan berasal dari dua angkatan yang
berbeda)
3.
Mempunyai
ide yang menarik, kreatif dan solutif.
4.
Mempunyai
satu dosen pembimbing.
Catatan : Bagi setiap usulan yang
diterima oleh pihak dikti akan mendapatkan intensif dana tunai Rp 3.000.000,-
Hasil yang telah selesai dapat
dikirimkan softcopynya ke email
Info
lebih lanjut :
twitter : @demusi_himatek
email :
demusi_himatek@yahoo.com
Neng Sri Widianti
(08989965823)
-Departemen Keilmuan dan Keprofesian HIMATEK-
No comments:
Post a Comment